Fefei paling tidak suka makan cookies! Kenapa, sih? Cookies, kan, rasanya enak banget. Ternyata, setiap melihat cookies, Fefei selalu teringat kepada Kak Genna. Semua kenangan tentang Kak Genna membuat Fefei sedih. Siapa sesungguhnya Kak Genna? Di mana Kak Genna sekarang? Simak ceritanya dalam cerpen "I Love You, Kak Genna". Ceritanya sangat mengharukan, lho! Oh iya, masih banyak cerita lain ya…